MENGEJAR CINTA

APAKAH KAU MASIH MENGINGATKU



APAKAH KAU MASIH MENGINGATKU

0Setelah hampir 5 jam didalam pesawat akhirnya mereka sampai juga ketempat tujuan hey kha .     
0

Saat pintu pesawat terbuka lebar hey kha turun perlahan dibantu oleh alis dan juga beberapa pramugari .     

Hey kha sangat sangat senang melihat negara tujuannya dari semula dan new York merupakan tipuan untuk Juan .     

" Wellcome to Indonesia ...."     

pesawat mereka mendarat di bandar udara internasional Soekarno-Hatta .     

hy Ju menarik pakaian hey kha dan bertanya .     

" ibu apa kita akan tinggal di kota ini ..?? "     

hey kha menyentuh lembut kepala Hy Ju dan berkata .     

" iya sayang ... apakah Hy Ju tidak menyukainya ..?? "     

hy Ju menggeleng-gelengkan kepalanya .     

" bukan begitu ibu ... Hy Ju hanya belum mengenal negara ini ."     

hey kha tersenyum mendengar hal itu , alis yang ikut mendengar apa yang Hy Ju katakan berjongkok didepan ya .     

" mulai saat ini bersikaplah layaknya seperti anak kecil yang imut ... ok "     

sambil mencubit pipi Hy Ju dan berjalan pergi .     

setelah masuk kedalam bandara , disana sudah ada pihak hotel yang sudah menunggu mereka .     

hey kha meminta layanan hotel untuk menjemput mereka di bandara .     

mereka menuju salah satu hotel terbesar yang ada di Jakarta .     

sesampainya di hotel tersebut hey kha check in selama 10 hari sesuai pesanannya , sambil mencari tempat dikota mana mereka akan tinggal nantinya.     

Dua orang bell boy hotel mengangkat koper dan juga tas mereka menuju kekamar yang telah mereka pesan .     

ketika sampai dikamar hey kha meminta alis untuk memberikan tip pada kedua orang bell boy itu .     

" terima kasih atas bantuannya "     

kata alis dalam bahasa Inggris dan memberikan tip pada keduanya .     

kedua bell boy itu sangat senang ketika melihat uang yang mereka berikan adalah dolar dan masing-masing mendapatkan 20 dolar .     

hey kha memikirkan bagaimana nantinya mereka di negeri orang , mereka bahkan tidak dapat berbahasa Indonesia .     

hey kha mengambil handponenya dan mengirimkan email pada temannya dan bertanya tentang bantuan yang ia minta .     

" bagimana ...?? "     

tanya hey kha temannya prodi , prodi pun menjawab pertanyaan hey kha .     

" semuanya beres , tapi untuk saat ini kalian hanya dapat menggunakan visa untuk tinggal disana , untuk proses perpindahan kewarganegaraan aku akan meminta temanku itu untuk mengurusnya secepat mungkin "     

hey kha sangat berterima kasih mendengar apa yang prodi katakan .     

hey kha mulai merasa lega dan berbaring ditempat tidur .     

dua jam kemudian seseorang mengetuk pintu kamar hey kha .     

" selamat siang , apakah ini dengan nona hey kha ?? "     

hey kha menjawab nya .     

" iya ., benar "     

ternyata itu adalah seorang kurir .     

" Saya ingin mengantarkan sebuah paket untuk nona , silakan tandatangani .."     

ternyata itu adalah visa untuk mereka bertiga .     

hey kha membawa masuk kotak itu dan memandangi kartu Visa yang ada ditangannya .     

" aku ingin lihat , sejauh apa aku bisa bertahan tanpa dirimu .. sejauh mana aku bisa bertahan tanpa merindukanmu "     

hey kha menarik nafasnya saat itu .     

hey kha mulai mencari-cari tempat tinggal yang nyaman dan juga tenang .     

" jika membeli sebuah apartemen ..?? ah tidak . aku ingin membeli sebuah rumah dengan sebuah halaman walau pun kecil . dengan tabunganku dan juga tittle dokterku aku yakin bisa hidup dengan cukup di negara ini "     

hey kha membuka leptopnya dan mencari kota-kota yang nyaman dengan udara yang sejuk dan juga tidak begitu macet .     

hey kha menemukan satu kota sesuai yang dia inginkan , hey kha tidak ingin tinggal di ibu kota Indonesia yang begitu ramai , hey kha ingin mencari ketenangan .     

" kota malang ... seperti ini sangat cocok , jika ke Bali , takutnya Juan akan dengan muda menemukan ku "     

hari pun terus bergantian , setiap harinya hey kha selalu berlatih berjalan dengan bantuan alis dan juga obat yang Sho Ju berikan , selain itu juga sering berkonsultasi dengan dokter .     

hey kha lebih berkonsentrasi terhadap kesembuhannya terlebih dahulu .     

selama 9 hari berlatih berjalan hey kha mulai takjub karena kakinya tidak lagi merasakan nyeri dan sudah bisa berjalan secara perlahan-lahan .     

Hy Ju dan juga alis sangat senang melihat perkembangan hey kha yang begitu cepat .     

karena waktu mereka untuk check out tiba , hey kha memesan tiket ke malang dan meminta layanan hotel untuk mengantar mereka ke bandara.     

setelah sampai dan menunggu penerbangan .     

toba-tiba saja handpone hey kha berdering .     

" hallo ..?? "     

kata hey kha dan dijawab oleh Sho Ju .     

" kau sekarang berada dimana ..?? mengapa kau tidak memberitahukan tentang apa yang terjadi .. semua media memuat kasus perceraian mu bersama dengan Juan , apa yang terjadi ..?? bukankah baru lemari kalian terlihat baik-baik saja tapi ."     

hey kha terdiam dengan air mata yang berlinang dimatanya saat mendengar bahwa perceraiannya dengan Juan ternyata benar-benar telah berakhir dan itu terekspos ke seluruh kota E .     

tangan hey kha melemas mendengar hal itu .     

" Juan memberitahukan pada dunia bahwa ia sekarang adalah seorang pria lajang .!! apakah tidak cukup menyakitiku selama ini ..?? kau bahkan tidak sabar untuk mengumumkannya ,"     

air mata hey kha mengalir di pipinya , alis yang melihat hal itu mendekat dan memeluk hey kha .     

" sudahlah nona ... ikhlaskan tuan Juan , mengapa nona menyiksa diri nona seperti ini".     

Hy Ju menggenggam tangan hey kha dan berkata .     

" iya ibu ... biarkan ayah , Hy Ju janji akan membuat ibu bahagia dan tidak akan menyakiti ibu seperti ayah "     

tangis hey kha semakin pecah mendengar apa yang anaknya katakan .     

suara panggilan untuk penerbangan mereka terdengar .     

alis mengajak hey kha untuk naik ke pesawat dan melupakan segalanya .     

penerbangan yang memakan waktu hampir dua jam itu pun berlalu dan mereka dijemput menggunakan mobil hotel sesuai permintaan hey kha .     

setalah menginap selama dua hari di hotel hey kha pergi untuk melihat salah satu perumahan terbesar di malang .     

hey kha merasa nyaman dengan lingkungannya dan juga keamanan yang terjaga dengan baik .     

hey kha mulai tinggal di Indonesia dan mulai memasukan hy Ju ke sekolah .     

sebulan kemudian hey kha sudah bisa berjalan dengan baik dan mereka pun mulai mengerti bahasa Indonesia .     

Hy Ju bercerita bahwa dia menjadi idola dikelasnya dan juga nilainya yang terbaik diantara semua , semua guru-guru menyukainya bahkan ada yang berselfi bersamanya .     

hey kha tertawa mendengar Hy Ju yang mengadukan kelakuan teman-teman dan juga gurunya .     

" anak yang baik pasti banyak yang akan suka .. kau jagalah sikapmu , di negara ini terkenal dengan keramahan mereka , jadi tampang dingin mu yang kau warisi dari ayahmu itu harus kau hilangkan .. mengerti .?? "     

Hy Ju pun menggukkan kepalanya .     

***     

SETAHUN BERLALU TANPA HEY KHA SADARI .     

hey kha pun sudah mendapatkan ijin tinggal dan menjadi WNI , berkata bantuan dari temannya .     

mereka pun mulai mengerti bahasa Indonesia dengan baik , mereka juga sudah bisa berbicara bahasa Indonesia dengan cukup baik terutama di jenius hy ju .     

itulah julukan yang diberikan gurunya pada hy ju , mereka selalu memuji hy Ju karena kepintarannya . dalam berbahasa , matematika , IPA dan juga mata pelajaran lainya .     

hey kha masuk ke kamarnya dan melihat foto pernikahannya dengan Juan yang ia pajang dinding kamar .     

" Sudah setahun berlalu ... apakah kau masih mengingatku Juan ..??! kau bahkan tidak pernah mencoba untuk mencari ku dan juga Hy Ju . kau pasti hidup berbahagia kini ."     

kata hey kha sambil menatap foto pernikahan itu .     

kesedihan hey kha memudar ketika mendengar suara bel berbunyi .     

hey kha turun dan membuka pintunya .     

" Assalamualaikum .. "     

hey kha pun menjawab salam itu .     

" Walaikhumsalam .."     

ternyata itu adalah tetangga hey kha yang anaknya juga satu sekolah dengan hy ju .     

" kak Maimun ... ada apa kak ..? ".     

hey kha memanggilnya kakak sesuai dengan permintaanya .     

" saya datang untuk mengantarkan kue ini untukmu ... ini adalah resep yang ke 10 saya buat , semoga kau menyukainya ".     

hey kha sangat senang dan mengucapakan terima kasih , hey kha menawarkannya untuk masuk namun Maimun menolaknya karena pekerjaan .     

hey kha memanggil alis dan mengatakan .     

" alis ayo kemari dan cicipi kue buatan kak maimun ."     

alis berjalan mendekat sambil tersenyum .     

" Tante Maimun selalu mengantarkan kue hasil percobaannya untuk nona .. jika ini adalah makan pasti rasanya akan sangat menakutkan ."     

hey kha tersenyum mendengar apa yang alis katakan , makanlah dan segeralah ke kampus.     

hey kha kembali ke kamarnya dan mengecek leptopnya apakah lamarannya sudah diterima .     

hey kha sangat senang ketika lamaran pekerjaannya menjadi seorang dokter disalah satu rumah sakit besar dikota ini diterima .     

" akhirnya ... akhirnya aku mendapatkannya kembali .."     

gumam hey kha dengan kegirangan .     

keesokan harinya hey kha pergi kerumah sakit itu untuk menghadap langsung dengan kepala rumah sakitnya .     

" selamat siang dokter hey kha .. "     

hey kha lebih senang lagi karena kepala rumah sakit sudah menyebutnya sebagai dokter.     

" terima kasih pak ...".     

kepala rumah sakit mengatakan pada hey kha .     

" seharusnya saya lah yang mengucapkan terima kasih karena sudah memilih rumah sakit ini sebagai tempat kerja dokter hey kha .     

setelah mereka berbincang kepala rumah sakit mengakan bahwa hey kha sudah bisa mulai bekerja hari ini .     

kepala rumah sakit memanggil salah satu dokter , dokter itu pun masuk keruangan .     

" selamat siang pak .."     

hey kha berbalik dan melihat kebelakang , hey kha sangat kagum ketika melihat dokter yang begitu tampan berdiri dibelakangnya .     

begitu juga dengan dokter itu yang melihat hey kha , mata mereka saling menatap satu sama lain .     


Tip: You can use left, right, A and D keyboard keys to browse between chapters.